Kelebihan Dan Kekurangan Asus Fonepad 7 FE170CG

Advertisement
Asus Fonepad 7 FE170CG merupakah tablet android yang dirilis oleh asus pada tahun 2014 lalu, dengan menyasar segmen kelas menengah. Meskipun begitu spesifikasi yang dihadirkan oleh asus di lihat dari seri-seri zenfone cukup tinggi dan di bandrol dengan harga yang cukup murah. Sama halnya dengan Asus Fonepad 7 FE170CG, di bandrol sekitar 1.5jutaan.
Kelebihan Dan Kakurangan Asus Fonepad 7 FE170CG
source:lazada

Berbeda dengan Fonepad 7 2013, Fonepad 7 FE170CG ini memiliki banyak kelebihan. Salah satunya adalah penggunaan ZenUI seperti halnya Asus Zenfone. Nah, berikut ini kami akan mengulas sedikit kelebihan dan kekurangan asus fonepad 7 FE170CG.
Baca juga Kelebihan Dan Kekurangan Asus Zenfone 6.
Asus Fonepad 7 FE170CG
source:arrend

Kelebihan Asus Fonepad 7 FE170CG

  • Keunggulan Asus Fonepad 7 FE170CG, Pada jaringan internetnya sudah mendukung 3G HSDPA.
  • Layar 7 incimemiliki resolusi layar WSVGA 1024 x 600 piksel serta dilengkapi dengan kemampuan multi-touch sehingga ia kompatibel dengan berbagai fitur yang membutuhkan navigasi lebih dari 1.
  • Layar sudah mengunakan teknologi layar IPS, yang memberi sudut penglihatan lebih lebar.
  • Di bagian dapur pacu, spesifikasi Asus 7 FE170CG sangat kuat dengan bersenjatakan prosesor intel Atom Z2520 dual core yang memiliki kecepatan 1,2 GHz. Prosesor ini serupa dengan yang digunakan Zenfone 4.
  • Kapasitas RAM yang cukup yaitu 1GB.
  • Tablet murah Asus ini menjalankan OS Android 4.3 Jelly Bean yang dijanjikan akan mendapatkan update ke KitKat. Dan tersedianya User Interface ZenUI yang sangat menarik.
  • Media penyimpanan tersedia ruang menyimpanan internal 8 GB (tersisa 4.76 GB untuk user) dan dapat Anda tambahkan 64 GB melalui slot eskternal.
  • Baterai Asus Fonepad 7 sudah dilengkapi dengan baterai berkapasitas jumbo yakni 3950mAh.
  • Fitur kamera yang cukup lengkap (Time Rewind, Smart Remove, Turbo Burst, Depth of Field, HDR, All Smile, Pencil Effect, Miniature Mode, Beautification, Selfie). Pengaturan-pengaturan lain yang diberikan seperti white balance, ISO, anti-shake, timer, burst, face detection, dan lainnya.
  • Pemutar musik mengenali file berformat populer dan kualitas suara dapat Anda atur melalui setting equalizer, bass bosster dan efek 3D. Audio dipermanis dengan usungan teknologi audio Sonic Master yang dapat Anda nikmati melalui speaker depan yang terletak pada sisi atas layar.

Kekurangan Asus Fonepad 7 FE170CG

  • Kelemahan Asus Fonepad 7 FE170CG, Layar tidak disertai dengan fitur autobrightness.
  • Kamera utama hanya 2 MP dan kamera depan berkualitas VGA.
  • Tablet ini tergolong tebal dengan ketebalan mencapai 10.7 mm.

Harga Asus Fonepad 7 FE170CG

Harga Baru : 1.449.000

Sumber : teknoup.com

Asus Zenfone 7 FE170CG by Lazada

RedBlue
Rp 1.699.000Rp 1.699.000
Rp 1.499.000Rp 1.499.000
Beli Sekarang!Beli Sekarang!


Itulah dia review dari kami Kelebihan Dan Kakurangan Asus Fonepad 7 FE170CG, semoga bisa bermanfaat untuk Anda.
Lazada Indonesia

0 Response to "Kelebihan Dan Kekurangan Asus Fonepad 7 FE170CG"

Post a Comment

Silahkan berbagi pengalaman disini