Kelebihan Dan Kekurangan Samsung Galaxy Note 2

Advertisement
Samsung Galaxy Note 2 N7100 adalah samsung galaxy note series generasi kedua, walaupun samsung telah merilis Samsung Galaxy Note 3 namun Samsung Galaxy Note 2 ini masih banyak di cari di pasaran, mungkin karena perbandingan harga yang terlalu jauh dengan versi terbarunya yaitu galaxy note 3. Kali ini yang akan kita bahas adalah salah satu tablet andalan vendor asal negeri Gingseng ini, Samsung Galaxy Note 2. Nah, berikut ini kita simah, spesifikasi, harga, Kelebihan Dan Kekurangan Samsung Galaxy Note 2 di bawah ini. Baca juga Kelebihan dan Kekurangan Sony Xperia J ST26i.
Kelebihan Dan Kekurangan Samsung Galaxy Note 2
Samsung Galaxy Note 2

Spesifikasi Samsung Galaxy Note 2

GENERALNetworkGSM 900 / 1800 / 1900 HSDPA 900 / 2100, LTE 850 / 1800 / 2100
LAYARTipeSuper AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran720 x 1280 pixels, 5.5 inches (~267 ppi pixel density), Multitouch, Corning Gorilla Glass 2, TouchWiz UI, Touch-sensitive controls, S Pen stylus
DIMENSIUkuran/Berat151.1 x 80.5 x 9.4 mm / 183 g
AUDIOFiturVibration
MP3, WAV ringtones
Jack3.5mm jack audio
SpeakerphoneYa
MEMORYInternal16 GB storage, 2 GB RAM
EksternalSlot Micro SD card up to 64GB
DATA3GHSDPA, 21 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps; LTE, Cat3, 50 Mbps UL, 100 Mbps DL
EDGEYa
GPRSYa
WLANWi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band, DLNA, Wi-Fi Direct, Wi-Fi hotspot
Bluetoothv4.0 with A2DP, LE, EDR
InfraredTidak
USB/PortmicroUSB (MHL) v2.0, USB Host support
KAMERAPrimer8 MP, 3264x2448 pixels, autofocus, LED flash. Fitur: Geo-tagging, touch focus, face and smile detection, image stabilization
Sekunder1.9 MP
Video RecordYa, 1080p@30fps
BATERAITipeStandard battery, Li-Ion 3100 mAh
StandbyUp to 980 h (2G) / Up to 890 h (3G)
Talk TimeUp to 35 h (2G) / Up to 16 h (3G)
FITUROSAndroid OS, v4.1.1 (Jelly Bean)
CPUExynos 4412 Quad, Quad-core 1.6 GHz Cortex-A9 GPU Mali-400MP
BrowserHTML5
GPSYa, A-GPS, GLONASS
MessagingSMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM
Javavia Java MIDP emulator, Fitur tambahan: S-Voice natural language commands and dictation - Smart Stay and Smart Rotate eye tracking - SNS integration - Active noise cancellation with dedicated mic - Dropbox (50 GB storage) - TV-out (via MHL A/V link), Organizer - Image/video editor - Document editor (Word, Excel, PowerPoint, PDF) - Google Search, Maps, Gmail, YouTube, Calendar, Google Talk, Picasa integration - Voice memo/dial/commands
FITUR LAINMultiple SIMMicroSIM card support only
Video PlayerMP4/DivX/XviD/WMV/H.264/H.263 player
MP3 PlayerMP3/WAV/eAAC+/AC3/FLAC player
Audio RecordYa
TV-

Kelebihan Samsung Galaxy Note 2

  • Keunggulan Samsung Galaxy Note 2, kapasitas baterai berdaya besar, mencapai 3100mAh
  • Sudah dilengkapi dengan pensil stylus, dengan ini pengguna bisa membuat catatan dengan cepat dan mudah.
  • Sudah menggunakan prosessor dual prosesor yang tak lain prosesor Quad Core berkecepatan 1.6GHz dan disematkan RAM kecepatan 2GB.
  • Layar yang luas yaitu 5,5 inci, dengan resolusi yang tinggi pada 720 x 1280 p dan mengunakan layar sentuh kapasitif Super Amoled yang mampu menampilkan gambar lebih jernih dan tajam.
  • Kamera ditanamkan 8 megapiksel yang dilengkapi fitur autofocus dan LED Flash
  • Memiliki kapasitas memori internal 64GB yang masih mampu diekspansi menggunakan slot microSD
  • Fitur bluetooth 4.0 sehingga mampu melakukan tranfer data yang lebih cepat dari sebelumnya

Kekurangan Samsung Galaxy Note 2

  • Kelemahan Samsung Galaxy Note 2, bobot yang dinilai terlalu berat,yaitu 180 gram
  • Harga yang lumayan mahal
  • Phablet ini juga sulit dioperasi dengan menggunakan satu tangan

Harga Samsung Galaxy Note 2

Harga Baru : Rp 6.000.000
Harga Bekas: Rp 5.350.000

Note : Harga tersebut mungkin saja dapat berubah, dan setiap toko dan daearh berbeda-beda. JAdi hanya untuk referensi saja.

Itulah yang bisa kami samapaikan untuk Anda mengenai ulasan Kelebihan Dan Kekurangan Samsung Galaxy Note 2, semoga dapat bermanfaat bagi Anda
Lazada Indonesia